Korea Selatan Akan Menggunakan Jaringan 5G



Korea Selatan









Setelah Korea Selatan menggunakan jaringan 4G dan LTE-Advance, kini Korsel mulai mengembangkan jaringan 5G menurut Yonghap News. Mungkin saja beberapa tahun lagi jaringan tersebut akan di bilang kuno, Badan teknologi komunikasi Korea Selatan akan menggelontorkan dana sekitar 1.6 triliun won (sekitar Rp 18 triliun) dan bekerjasama dengan perusahaan lokal hingga tahun 2020.

0 Response to "Korea Selatan Akan Menggunakan Jaringan 5G"

Post a Comment